Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

RESEP CARA MEMBUAT LEMPER ISI AYAM ENAK

Gambar
RESEP CARA MEMBUAT LEMPER ISI AYAM ENAK RESEP LEMPER ISI DAGING AYAM ENAK Lemper adalah salah satu jenis penganan yang sudah sangat populer di seluruh nusantara. Lemper enak disantap sebagai pengganjal perut sehingga ukurannya pun tidak dibuat besar. Penganan ini terbuat dari ketan dan biasanya berisi abon atau suwiran daging ayam, dan terbungkus oleh daun pisang. Berikut resep bikin lemper enak dengan isi daging ayam beserta cara memasaknya : Bahan dan Bumbu : 250 gram ketan, rendam minimal 2 jam 250 santan kental dari 1 butir kelapa 2 lembar daun salam 1 batang serai, memarkan ½ sdt garam daun pisang untuk membungkus Isi : 1 dada ayam, rebus hingga matang, suwir-suwir 1 lembar daun salam 4 lembar daun jeruk 200 ml santan dari ½ butir kelapa 1 sdm air asam jawa 2 sdm minyak untuk menumis Haluskan : 5 butir bawang merah 3 siung bawang putih 3 butir kemiri, sangrai 1 sdm ketumbar, sangrai 1 sdt jintan sangrai 1 sdm gula pasir CARA MEMBU...

7 Kesenian Daerah Jawa Timur ini Juga Wajib diketahui Dunia

Gambar
7 Kesenian Daerah Jawa Timur ini Juga Wajib diketahui Dunia Selain Jawa Timur memiliki sejumlah tempat wisata yang menarik serta Cagar Alam budayanya, Jawa Timur juga banyak menyumbangkan kebudayaan seni daerahnya untuk membanggakan indonesia dimata dunia. Dari beragamnya kebudayaan dan istiadat suku di Jawa Timur, tentunya banyak sekali pengaruh yang sangat terlihat tak terkecuali pada bidang seni budaya daerahnya. Dari sekian banyak kebudayaan daerah Jawa Timur yang membanggakan, tujuh kesenian asli Jawa Timur ini juga akan membuatmu berdecak kagum jika berkesemptan bisa menyaksikan pertunjukannya secara langsung. 1. Tari Bedoyo Wulandaru Blambangan Secara etimologi, “wulandaru” merupakan gabungan dari “wulan” dan “ndaru”. “Wulan” berarti bulan, yang secara luas dapat dimaknai menerangi kegelapan. “Ndaru” berarti bintang jatuh, atau secara filosofis dimaknai sebagai tanda keberuntungan. Sementara, “bedoyo” merujuk pada para penari yang membaw...

Tempat Wisata Favorit di Pulau Bali yang Wajib Dikunjungi

Gambar
Tempat Wisata Favorit di Pulau Bali yang Wajib Dikunjungi Daftar tempat wisata di Bali yang wajib dikunjungi atau objek wisata terkenal, favorit, indah dan menarik yang harus anda kunjungi saat berlibur ke Pulau Bali. Panorama alam yang sangat indah dan keragaman budaya yang ada di Pulau Dewata, sepertinya masih menjadi jawara dalam pariwisata. Setiap hari pulau di Indonesia Tengah ini menjadi target liburan para pelancong, baik domestik maupun mancanegara. Bali dalam banyak hal mirip dengan Lombok NTB, silahkan lihat juga tempat wisata di Pulau Lombok . Nah jika suatu saat nanti anda ingin liburan ke Bali bersama sanak keluarga dan belum mengetahui daerah-daerah tujuan wisata favorit yang ada di pulau Bali, berikut kami berikan untuk anda informasi lengkap mengenai tempat wisata menarik yang wajib anda kunjungi selama berada di Bali, check it out: 1. Pantai Kuta - daerah ini (Kuta) terletak di Kab. Badung merupakan sebuah tujuan wisata turis mancanegara...

resep dan cara membuat bolu kukus mekar

Gambar
Resep dan Cara Membuat Bolu Kukus Mekar Kue Bolu merupakan makanan yang mudah di jumpai di Indonesia. Selain rasanya yang lezat proses pembuatan kue ini juga tergolong mudah. Hal ini tentunya tak terlebas dari bahanya yang mudah di dapat. Kue yang satu ini umumnya kita jumpai pada berbagai acara seperti pernikahan, pesta, lebaran, dan acara-acara penting lainya. Kue Bolu sendiri ada yang dibuat menggunakan oven ada juga yang dibuat dengan cara di kukus. Sejatinya cara membuat bolu kukus tidak berbeda jauh dengan pembuatan kue bolu pada umumnya. perbedaan yang paling mendasar terletak pada komposisi air untuk adonan. Pada bolu kukus membutuhkan lebih banyak air dibandingkan bolu bisa agar bolu kukus bisa lebih merekah. Berikut ini resep bolu kukus yang bisa anda coba di rumah. Resep Bolu Kukus Bahan: 200 gr gula pasir. 2 butir telur. 275 gr tepung terigu berkadar protein sedang.  225 ml minuman bersoda tawar  seperti sprite atau f&n. ...

cara menghilangkan jerawat secara alami

Gambar
Cara menghilangkan jerawat secara alami Banyak cara yang dilakukan orang untuk menghilangkan jerawat. Mulai dari facial di salon atau klinik kecantikan ternama hingga membeli produk-produk penghilang jerawat. Bagi anda yang ingin mengatasi jerawat dengan biaya yang murah, cobalah menggunakan bahan-bahan alami yang telah terbukti mampu mengatasi masalah jerawat, meskipun efeknya tidak secepat produk anti jerawat yang dijual di pasaran. Berikut adalah beberapa cara menghilangkan jerawat dengan bahan-bahan alami : 1. Masker Alpukat dan Madu Alpukat dan madu adalah salah satu kombinasi terbaik untuk mengatasi masalah jerawat. Madu, bahan alami yang dikenal sejak dulu memiliki banyak manfaat untuk kulit karena mengandung hidrogen peroksida yang bersifat antibakteri. Sementara alpukat kaya akan vitamin E yang dapat menembus pori – pori kulit dan mengurangi peradangan pada kulit. Ambil daging buah alpukat dan masukkan ke dalam wadah Haluskan daging buah alpukat Ta...

30 Manfaat Minyak Zaitun untuk kesehatan dan kecantikan

Gambar
30 Manfaat Minyak Zaitun untuk kesehatan dan kecantikan Manfaat minyak zaitun – Olive Oil atau biasa disebut dengan minyak zaitun merupakan minyak yang terkandung di dalam buah zaitun. Minyak ini merupakan kategori minyak sehat banyak mengandung lemak tak jenuh. Selain minyaknya yang bisa dikonsumsi, buah zaitun juga dapat dikonsumsi langsung tanpa harus diolah terlebih dahulu. Banyak sekali manfaat minyak zaitun, mulai dari bahan kosmetik, perawatan rambut, hingga menjadi obat untuk berbagai macam penyakit. Manfaat minyak zaitun ini memang sudah cukup terkenal sejak dahulu kala. Biasanya orang dulu memanfaatkannya untuk bahan kecantikan. Bahkan sejak 400 tahun sebelum masehi zaitun telah banyak digunakan untuk pengobatan tradisional. Vitamin yang terkandung dalam minyak buah zaitun yakni Vitamin E. Seperti diketahui, vitamin E mempunyai fungsi untuk mencegah terjadinya resiko kanker, mengurangi penyakit jantung, dan bisa menguatkan daya tah...